Senin, 25 Oktober 2021

Surat Cinta untuk Peserta PembaTIK Level 4 Jateng

 


Surat Cinta untuk Peserta PembaTIK Level 4 Jateng dari DRB Jawa Tengah Bapak Fakrudin Sujarwo.

Assalamualaikum Wr.Wb.
Saya ucapkan selamat kepada rekan-rekan yang telah sukses mencapai level 4 pembaTIK. Apresiasi yang luar biasa karena untuk mencapai level 4 ini pastinya memerlukan effort yang cukup besar.

Bimtek pembaTIK level 4 akan diselenggarakan mulai 22 Oktober s.d. 11 November 2021 secara daring. Rekan-rekan akan didampingi oleh kami Duta Rumah Belajar Provinsi Jawa Tengah: Tukijo, Fakhrudin Sujarwo, Asih Prihatin, Kelik Yan Pradana dan Asih Prihatin. PIC Pusdatin Kemendikbudristek: Suamrno, Sandi Wira, dan Pandu.

Sebelum melangkah, terlebih dahulu kami ingin memastikan kesiapan rekan-rekan dalam mengikuti pembaTIK Lev 4. Apakah sanggup untuk BERKOMITMEN BAIK mengikuti rangkaian kegiatan pembaTIK sampai rampung? Jika ada hal-hal yang kurang berkenan silahkan bisa disampaikan secara baik-baik.

Salam Hangat 🙏🏻




Related Posts:

0 comments:

Posting Komentar

Refleksi Filosofisi

Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional KHD Modul 1.1. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional KHD 1.1.A. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasion...